Arda Protes Saat Tantri Berhijab?!

Daniel Tetangga Kamu - Een podcast door Fremantle Indonesia - Zaterdagen

Podcast artwork

Memiliki karir yang bagus, menjadi istri dan menjadi seorang ibu. Ternyata Tantri "KOTAK" sempat merasa kosong dalam kehidupannya. Melalui ibadah haji, akhirnya Tantri menemukan alasan kekosongan hatinya. Hal ini membuat dirinya akhirnya tergerak untuk berhijab. Disaat itu juga Tantri dihujani banyak pertanyaan, apakah seorang vokalis band rock cocok memakai hijab?